Selain tugas pada bagian tersebut, kamu juga bisa mendapatkan koin dari hanya menonton video yang diupload orang lain pada aplikasi ini.
Hampir sama dengan TikTok dan Snack Video, kamu cukup menonton beberapa saat saja hingga bundaran berwarna hitam di bagian atas penuh.
Nah, dari situ kamu akan mendapatkan koin dengan jumlah yang bervariasi yang nantinya bisa kamu tukarkan menjadi saldo DANA.
Jika kamu malas untuk menscrol HP kamu agar bisa mendapatkan koin tersebut, kamu bisa melakukan langkah berikut ini dan kamu tinggal meletakkan HP saja.
Caranya adalah dengan menggunakan auto clicker yang bisa kamu download secara gratis di Google Play Store dan menggunakannya.
Baca juga: Aplikasi Penghasil Uang Terbaru Agustus 2023, Dibayar Pakai Dolar Mau?
Cukup mudah kan untuk bisa mendapatkan uang gratis dari internet. Tunggu apa lagi, silahkan kamu coba aplikasi yang satu ini.
Itulah pembahasan tentang salah satu aplikasi penghasil uang yang bisa kamu jadikan sebagai salah satu penghasilan tambahan saat ini. Semoga artikel ini bermanfaat. (RC2)
Disclaimer: Artikel ini hanya sebatas informasi. Topsatu.com tidak bertanggung jawab atas kerugian yang dialami oleh pengguna aplikasi tersebut.
Dapatkan informasi terbaru dari Topsatu.com serta bagi-bagi DANA Kaget setiap hari di Grup Telegram Ini.