Brosur Pinjaman Kredit BRI 2023: Syarat, Bunga, dan Jangka Waktu Cicilan

Dengan plafon hingga Rp 250 juta, nasabah/calon debitur dapat menyicil pinjaman dalam waktu 60 bulan.

Brosur Pinjaman Kredit BRI 2023 Syarat, Bunga, dan Jangka Waktu Cicilan
(Foto: Brosur Pinjaman Kredit BRI 2023 Syarat, Bunga, dan Jangka Waktu Cicilan/topsatu.com)

PADANG – Dalam artikel ini terdapat brosur pinjaman kredit BRI 2023 yang dapat Anda simak untuk menentukan jumlah pinjaman dan jangka waktu cicilan.

Salah satu produk pinjaman BRI yang bisa Anda manfaatkan untuk usaha adalah Kupedes BRI.

Pinjaman dari bank BRI ini mendukung untuk pemenuhan kebutuhan lainnya sesuai dengan keperluan.

Karena, Kupedes BRI juga dapat digunakan untuk pembiaayaan pendidikan, perbaikan rumah, pembelian kendaraan, dll.

Kredit Umum Pedesaan (Kupedes) BRI adalah kredit yang bertujuan untuk mengembangkan/meningkatkan usaha mikro yang layak dalam rangka meningkatkan kesejahteraan debitur.

Pinjaman kredit dari bank BRI ini berlaku untuk semua sektor usaha yang meliputi pertanian, perdagangan, perindustrian, maupun jasa lainnya.

Dengan plafon hingga Rp 250 juta, nasabah/calon debitur dapat menyicil pinjaman Kupedes BRI dengan memilih jangka waktu/tenor pinjaman yang fleksibel (12, 18, 24,36, 48, dan 60 bulan).

Sebelum mengajukan pinjaman Kupedes BRI, tentunya perlu mengetahui persyaratan yang dibutuhkan untuk mendapatkan pinjaman.

Syarat Pinjaman Kupedes BRI 2023:

  • Minimal berusia 21 tahun saat pengajuan pijaman Kupedes BRI;
  • Menyerahkan identitas diri KTP/SIM, dan KK;
  • Melampirkan legalitas usaha/surat izin usaha;
  • Pengalaman usaha minimal 1 tahun untuk pinjaman di bawah Rp 5o juta;
  • Pengalaman usaha minimal 2 tahun untuk pinjaman Rp 5o juta sampi Rp 250 juta.

Selain itu..