Nama aplikasi yang harus kamu ketikkan pada kolom pencarian Google Play Store ini adalah RewardZ – Earn Cash Reward dengan logo huruf Z berwarna putih dengan background berwarna kuning.
Jika kamu sudah menemukan aplikasinya, selanjutnya kamu bisa langsung mengkliknya dan meneruskan dengan mengklik tombol instal yang terdapat pada bagian bawah aplikasinya.
Kamu harus menunggu beberapa saat hingga proses download dan instal aplikasinya selesai. Lama atau tidaknya proses ini akan bergantung pada kecepatan internet yang kamu miliki.
Selanjutnya, jika kamu sudah berhasil mendownload dan menginstal aplikasi ini, selanjutnya kamu bisa membuka aplikasinya.
Jika aplikasinya sudah terbuka, selanjutnya kamu bisa langsung melakukan pendaftaran dengan menggunakan akun Gmail atau Facebook yang kamu miliki.
Baca juga: Viral di TikTok, Aplikasi Penghasil Uang Ini Bayar Hingga Belasan Juta Sebulan, Terbukti Membayar?
Setelah melakukan pendaftaran, kamu harus melakukan setting pembayaran terlebih dahulu dengan mengklik bagian Wallet dan selanjutnya redeem koin.
Kamu akan diminta untuk memilih negara dan kamu bisa memilih Indonesia dan nanti kamu akan diminta untuk memilih pencairan melalui akun DANA atau Paypal.
Jika kamu memilih DANA, maka kamu harus memasukkan nomor akun DANA kamu yang tentunya sudah terdaftar dan sudah bisa kamu gunakan. (DANA Kaget)
Setelah kamu mengisi informasi yang dibutuhkan tersebut, selanjutnya bagian penukaran akan langsung terbuka dan kamu akan siap untuk menghasilkan uang dari aplikasi ini.
Kamu harus mengumpulkan koin dari aplikasi ini agar nanti bisa kamu tukarkan menjadi uang melalui dompet digital DANA yang telah kamu daftarkan sebelumnya.
Kamu bisa mendapatkan koin tersebut dengan bermain game, menonton video hingga mengundang teman kamu untuk menggunakan aplikasi ini juga.