Diskusi Bersama Dewan Ketahanan Nasional RI, Wagub Paparkan Potensi ESDM Sumbar

Selain untuk ketahanan energi nasional, Wagub Sumbar optimis kajian revitalisasi dan pengembangan energi panas bumi yang dilakukan Watannas, juga dapat mendorong Indonesia sebagai salah satu penyuplai energi dunia. Tak hanya panas bumi, tapi juga air, dan energi surya.

“Kita bahkan bisa menjadi salah satu penyuplai energi dunia dari berbagai sisi baik dari air, panas bumi, minyak maupun tenaga surya. Ini bisa menjadi suatu strategi dalam RPJM Energi Indonesia” Tutup Wagub Audy. (MC Prov Sumbar)

Diskominfotik Sumbar