3. Serat
Serat bermanfaat menjaga kesehatan sistem pencernaan. Demi memastikan Anda tak kekurangan zat gizi ini, pastikan mengonsumsi sayuran berdaun dan keluarga cruciferous seperti brokoli, kembang kol dan kol.
4. Asam lemak omega-3
Lemak ini penting untuk kesehatan jantung. Anda bisa mendapatkan asam lemak omega-3 dari ikan, minyak zaitun, biji-bijian dan alpukat.