Agam  

Pjs Bupati Agam Sarankan Pejabat Eselon II dan III Jadi Bapak Asuh Anak Stunting

“Dengan cara ini, kita bisa memastikan perhatian terhadap gizi anak secara langsung dan konkret,” tambahnya.

Endrizal berharap langkah ini dapat memberikan dampak positif dalam pencapaian target Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) 2025-2030, khususnya di kecamatan yang masuk zona merah stunting.

Melalui Rapat Koordinasi TPPS ini, diharapkan seluruh instansi dan pemangku kepentingan dapat bersinergi secara optimal dalam upaya percepatan penurunan stunting di Kabupaten Agam, demi kesejahteraan dan masa depan generasi mendatang. (MK)