Selanjutnya ia menyebutkan, adapun 6 cabang tersebut adalah catur, tenis meja, billiard, domino, atletik dan karya tulis.
“Terimakasih pada Pemprov Sumbar dan OPD yang telah memfasilitasi sehingha tim PWI Sumbar bisa berangkat, mulai dari tanggal 19 -27 Agus 2024,” sebutnya.
Sebagai informasi, ajang Porwanas XIV akan berlangsung di Banjarmasin, Kalimantan Selatan, pada 19 – 26 Agustus 2024. Kompetisi ini diikuti 32 provinsi dari seluruh Indonesia dengan lebih 700 peserta terlibat. (ac)