telah membuktikan bahwa ide dan gagasan yang besar mereka turut andil dalam lahirnya Republik Indonesia, sekarang, tugas besar pemuda adalah memastikan ide serta gagasan besar melawan krisis iklim dan menyelamatkan lingkungan menjadi program prioritas para pengambil kebijakan. Jangan sampai pada saatnya mereka mengambil alih kepemimpinan, Indonesia tidak dapat lagi
terselamatkan,” kata Kepala bidang mutu dan komunikasi Kemitraan WRI, Arif Nurdiansyah.
Selain peningkatan kapasitas pengorganisasian, kegiatan Muda Melangkah juga memberikan pelatihan jurnalisme warga kepada para peserta. Jurnalisme Warga menjadi salah satu wadah untukmengintegrasikan keterlibatan pemuda dalam pengelolaan sumber daya alam secara keberlanjutan.
Teks Foto==Kepala Dinas Kehutanan Provinsi Sumatera Barat Yozarwardi Usama Putra terlihat memaparkan program dan kebijakan pemerintah Provinsi Sumatera Barat terkait dengan perhutamam Sosial.===Asrial Gindo==